Scroll untuk baca artikel
Terkini

Satgas BLBI Perlu Lebih Optimal Tagih Dana BLBI Rp110,4 Triliun

Redaksi
×

Satgas BLBI Perlu Lebih Optimal Tagih Dana BLBI Rp110,4 Triliun

Sebarkan artikel ini

Termasuk kenapa pemilik bank lama yang masuk daftar hitam Bank Indonesia mungkin menjadi pemilik kembali bank seperti Sinar Mas yang dulu punya Bank International Indonesia (BII) kemudian memiliki bank baru yaitu Sinar Mas Bank. Lalu Salim Group yang dulu pemilik BCA bisa punya bank INA dan pemilik Lippo bisa mempunyai Nobu Bank.

“Beberapa point di atas tentunya akan menjadi perhatian Komisi XI di rapat-rapat selanjutnya dengan Satgas BLBI. Termasuk kemungkinan penerapan tindak pidana TPPU-nya karena tidak membayar piutang negara,” pungkasnya. [rif]