Ketiga, hindarkan anak pada hal-hal yang berbahaya seperti benda tajam maupun benda-benda yang mampu melukai anak.
Keempat, hiasilah kehidupan anak dengan cinta kasih, berikan yang terbaik bagi anak seperti kenyamanan, rumah yang tenang dan berikan waktu liburan kepada anak sehingga anak bergembira dan bahagia.
Kelima, tetap jaga kebersihan dan doakan anak agar menjadi anak yang baik.
Demikianlah tips mengatasi anak tantrum, semoga bermanfaat.





