Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit CDC AS melaporkan 87 kasus tetapi tidak ada kematian.
2017: Epidemi di Nigeria
Pada 2017 membawa wabah besar di Nigeria, dengan lebih dari 200 kasus yang dikonfirmasi. Dan tingkat kematian sekitar tiga persen, menurut WHO.
Selama lima tahun setelahnya, kasus sporadis dilaporkan di seluruh dunia pada pelancong yang datang dari Nigeria, terutama di Inggris, Israel, Singapura, dan Amerika Serikat.
Mei 2022: Lonjakan di luar Afrika
Pada Mei 2022, sejumlah besar kasus terdeteksi di negara-negara di luar Afrika. Yang mana orang-orang terebut tidak memiliki hubungan perjalanan ke wilayah tersebut.
Sebagian besar dari mereka yang terkena dampak adalah pria gay. [rif]