Scroll untuk baca artikel
Risalah

Subhanallah wa Bihamdihi Subhanallahil Adzim, Zikir Hari Kamis Imam Al-Ghazali

Redaksi
×

Subhanallah wa Bihamdihi Subhanallahil Adzim, Zikir Hari Kamis Imam Al-Ghazali

Sebarkan artikel ini

Dalam kitab tersebut menjelaskan, bahwasanya seorang hamba yang mengamalkan zikir harian maka akan mendapatkan keberkahan dan dimudahkan dalam menjalani hidup ini.

Sedangkan dalam kitab Ihya Ulumuddin karya Imam Al-Ghazali juga membahas tentang keutamaan zikir dan faedahnya yang mengurai dari ayat-ayat atau Al-Qur’an, hadits dan atsar. Adapun ketuamaan zikir menurut Imam Al-Ghazali telah disebutkan diatas firman Allah Swt Al-Baqarah ayat 152, Al-Ahzab ayat 41 dan An-Nisa ayat 103 yakni supaya seorang hamba diingat Tuhannya, sebagai pengingat dan diberikan rasa aman serta dimudahkan segala urusan.

Imam Al-Ghazali juga menyitir sabda nabi, “Orang yang berzikir kepada Allah diantara orang-orang yang lalai, adalah seperti orang yang berperang, diantara orang-orang yang lari dari medan perang.”

Demikianlah zikir hari kamis dengan membaca lafal subhanallah wa bihamdihi subhanallahil adzim, semoga bermanfaat.

Video pilihan: