Scroll untuk baca artikel
Gaya Hidup

5 Makanan Penguat Kandungan Ibu Hamil, Silakan Dicoba!

Redaksi
×

5 Makanan Penguat Kandungan Ibu Hamil, Silakan Dicoba!

Sebarkan artikel ini

4. Brokoli

Sumber folat lainnya yang juga bisa menjadi salah satu penguat kandungan yaitu brokoli. Selain brokoli, sayuran hijau tua lainnya seperti kangkung dan bayam juga mengandung begitu banyak nutrisi yang Anda butuhkan di saat hamil trimester pertama.

Brokoli memastikan pasokan hemoglobin yang baik, memperkuat tulang, mencegah penyakit, cacat lahir, dan meningkatkan asupan nutrisi selama awal kehamilan brokoli juga kaya serat yang dapat melancarkan pencernaan.

5. Salmon

Salmon dinilai mampu memenuhi kebutuhan omega-3 bagi ibu hamil. Hal ini sangat penting bagi perkembangan otak dan mata janin. Tidak hanya omega-3, salmon juga kaya akan vitamin D. Tetapi jangan lupa pastikan selalu mengonsumsi salmon dalam keadaan benar-benar matang ya, Moms. [YSN]