Selain sanepan atau simbol-simbol yang diberikan secara tersirat, Ki Anom Suroto juga memberikan dukungan tersurat kepada Anies Baswedan untuk menjadi Presiden RI. Sebuah dukungan istimewa, karena disampaikan langsung oleh dalang legendaris dan terbaik di Indonesia. [rif]