Pada akhirnya, bentuk tubuh perempuan selalu menjadi sorotan. Tak peduli kurus atau gemuknya mereka, perempuan tetap dikritik. Padahal, kita seharusnya dinilai dari kemampuan dan bakatnya, bukan penampilan mereka. Dan, Adele, salah satu bukti bahwa tak peduli seberapa keras perjuangannya, orang lain akan tetap mengkritiknya. [rif]