Scroll untuk baca artikel
Sastra

Martin Suryajaya dan Antologi Puisi Obskur Indonesia 1945-2045

Redaksi
×

Martin Suryajaya dan Antologi Puisi Obskur Indonesia 1945-2045

Sebarkan artikel ini

masuklah lewat jantung hatiku enter

Lalu bagaimana dengan nama-nama kw dan puisi-puisi sintetis lain, ya baiknya membaca buku ini sambil merasakan — mungkin — seperti yang saya rasakan.

Ya, membaca buku 3T sesekali saya tertawa pedih. Sebab dengan piawai Martin berhasil membongkar sejarah kongkrit dunia puisi Indonesia dalam narasi tragik-komiko, tragis-komis, tragedi sekaligus komedis.***