Scroll untuk baca artikel
Terkini

PLN Dapat Dukungan PMN Rp10 Triliun untuk Mengejar Peningkatan Rasio Elektrifikasi

Redaksi
×

PLN Dapat Dukungan PMN Rp10 Triliun untuk Mengejar Peningkatan Rasio Elektrifikasi

Sebarkan artikel ini

Sementara itu, kucuran PMN ini bukanlah yang pertama untuk PLN. Sebelumnya, DPR RI pernah menggelontorkan PMN untuk PLN pada 2020. Hingga triwulan I 2022, sudah 95% dana tersebut terealisasi dengan penyerapan sebesar Rp.4,7 triliun. Sedangkan, PMN 2021 sudah terealisasi 80% dari total dana yang diterima dengan penyerapan mencapai Rp.4 triliun.

Menjelaskan dukungan DPR RI untuk menyuntikkan PMN senilai Rp.10 triliun, M. Sarmudji selaku pemimpin RDP menyebutkan bahwa kucuran PMN itu untuk melindungi kepentingan masyarakat, bukan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Sehingga, ia berharap dengan PMN itu PLN dapat memberikan manfaat seluas-luasnya ke masyarakat. [rif]