Umumkan saja, Indonesia akan memberi stimulus Covid-19 tahap pertama sebesar 850 triliun, sekitar 5 persen APBN. Dengan begitu, rakyat akan merasa aman dan merasa terjamin. Pemerintah tinggal menyusun apa yang bisa diberikan kepada masyarakat dan dunia usaha dengan anggaran sebesar itu.
Semoga pemerintah bisa bekerja dan memberi kepastian secepatnya. Masyarakat menunggu.
*(Managing Director Political Economy and Policy Studies (PEPS))