Scroll untuk baca artikel
Blog

Antara Sehat dan Mati, Pemerintah Memilih Ekonomi

Redaksi
×

Antara Sehat dan Mati, Pemerintah Memilih Ekonomi

Sebarkan artikel ini

Sedangkan persoalan pertumbuhan ekonomi, negara Indonesia seharusnya patut bersyukur. Inilah ekonomi sunatullah, bahwa pertanian mengalami pertumbuhan meski ada dampak Covid-19. Ekonomi sunatullah di Indonesia adalah sumber daya alam yang dimiliki negara ini. Baik itu pertanian, perikanan, peternakan, maupun pertambangan.

Namun sayangnya ekonomi sunatullah ini, tanahnya digengaman para investor. Tanah pertanian, tanah perikanan, tanah peternakan, maupun tanah pertambangan bukan rakyat yang menguasai. Tanah ini adalah milik rakyat, hidup tanah air Indonesia.

Kamis, 27/08/2020