Scroll untuk baca artikel
Ekonomi

Ekonom: Kenaikan Aset Era Jokowi Karena Adanya Revaluasi

Redaksi
×

Ekonom: Kenaikan Aset Era Jokowi Karena Adanya Revaluasi

Sebarkan artikel ini

Sedangkan nilai aset jalan, irigasi, dan jaringan tahun 2020 sebesar 949 T atau naik 10,41 persen dari tahun 2019 yaitu 852 triliun. Dan, tahun 2019 naik 43,65 persen dari 2018.

Kenaikan selama 5 tahun antara 2014 hingga 2019 adalah 78,93 persen. Akan tetapi, cenderung lebih rendah daripada periode 2009 sampai 2014 atau pada periode SBY sebesar 154,79 persen.

Awalil menyimpulkan era pemerintahan Jokowi tidak lebih baik dari era pemerintahan sebelumnya.

“Untuk itu lebih tegasnya, lebih buruk dalam kinerja-kinerja itu dibandingkan dengan era sebelumnya,” tegas Awalil. [rif]