Dari kilas balik munculnya PKI di Hindia Belanda yang bersinggungan dengan gerakan Islam, lalu terjadi persaingan dan permusuhan, bisa jadi menjadi salah satu penanda terjadinya polarisasi umat Islam menjelang tahun-tahun berat seprti krisis ekonomi dunia tahun 1930 atau juga masa setelah usainya pandemi flu Spanyol yang melanda dunia pada 1918-1920.
Untuk itu, kalau sekarang terjadi lagi, mungkin ada benarnya yang dibilang orang Prancis, bahwa sejarah selalu berulang. Apalagi situasi global dunia sangat mirip saat ini. []
Penulis: Thomi Rifai
Seri tulisan G30S/PKI lainnya: |
---|
[FOKUS] Cara Mudah Jadi Komunis, Bencilah Ajarannya [FOKUS] Gerakan Aktivis Katolik di Sekitar September 1965 |