Barisan.co
Tak ada hasil
Lihat semua hasil
Barisan.co
Tak ada hasil
Lihat semua hasil
Barisan.co
Tak ada hasil
Lihat semua hasil
Beranda Kolom

Laboratorium DOTRA, Ruang Pengupayaan Pelestarian dan Pengembangan Dolanan Tradisional

:: AA Rouf
18 Maret 2023
dalam Kolom
Laboratorium DOTRA

Permainan tradisional/Foto: shutterstock.com

Bagi ke FacebookCuit di TwitterBagikan ke Whatsapp

ISTILAH laboratorium bisa dipastikan tidak asing bagi kebanyakan masyarakat di Indonesia. Laboratorium memiliki makna tempat untuk meneliti, menganalisa, mengembangkan, menciptakan, dan mengupas berbagai bahan kajian sesuai bidang yang diselenggarakan.

Laboratorium DOTRA (Dolanan Tradisional) berarti ruang atau tempat meneliti, menganalisa, mengembangkan, menciptakan, dan mengupas berbagai bahan kajian yang masuk dalam ranah dolanan tradisional.

Laboratorium DOTRA memiliki tujuan melestarikan, mengembangkan, dan menciptakan. Melestarikan adalah bagian dari mempertahankan bentuk aturan baik alat dan segala sesuatunya sesuai pakem yang ditentukan.

Mengembangkan memiliki maksud menganalisa dan membuat inovasi bentuk yang lain disesuaikan dengan kondisi dan keadaan kebutuhan sarpras yang terbatas dan lainnya dengan tujuan permainan tradisional tetap bisa dilakukan atau dimainkan dalam kondisi saat ini.

BACAJUGA

Tips Memilih Mainan Anak

5 Tips Memilih Mainan Anak, Sesuaikan Tumbuh Kembang Anak

8 Maret 2023
Mengenal Hukum Newton 1, 2 dan 3 pada Mainan Lato-lato

Mengenal Hukum Newton 1, 2 dan 3 pada Mainan Lato-lato

15 Januari 2023

Lalu menciptakan, merupakan hasil dari pengembangan tersebut bisa diciptakan bentuk permainan tradisional sesuai kebutuhan saat ini.

Dolanan tradisional dalam kajian organisasi pada Undang- undang SKN 2005 yang direvisi pada 2022 disampaikan termasuk olahraga tradisional. Olahraga tradisional memiliki

dua makna yaitu konsep olahraga dan permainan. Artinya, olahraga tradisionalmemiliki bentuk aktivitas fisik yang dominan menggunakan unsur fisik di dalamnya.

Sedangkan permainan tradisional adalah bentuk budaya kebiasaan masyarakat dalam bentuk bermain yang tidak banyak melibatkan unsur fisik. Contoh olahraga tradisional adalah kasti, gobak sodor, egrang, boi-boian. Lalu, permainan tradisional antara lain dakon atau congklak, bitingan/lidi lidian, dam- daman, bekel dan sebagainya.

Lahirnya Laboratoirum DOTRA, bermula dari komunikasi Komunitas Dolanan Tradisional (DOTRA) dengan Pimpinan Universitas Terbuka (UT) Cepu. Selanjutnya, tindaklanjut wacana pengembangannya dilaksanakan bersama Himpunan Mahasiswa Universitas Terbuka (HIMA UT) Cepu.

Komunitas DOTRA (Dolanann Tradisional) merupakan besutan PARADESA sebagai perpanjangan atau eksekutor program pemajuan obyek kebudayaan, khususnya permainan tradisional. PARADESA yang merupakan colaboratorium inovasi sosial memiliki konsentrasi salah satunya pemajuan obyek kebudayaan.

Arah Laboratorium Dotra

Sesuai agenda, PARADESA c.q. Tim Dotra akan segera menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) untuk membahas arah praktik baik yang akn dilakukan Laboratorium DOTRA

Materi awal yang mengemuka, Laboratorium DOTRA dirancang sebagai:

  1. Pusat Belajar dan Sport (DOTRA) Industry
  • Pusat melestarikan permainan tradisonal
  • Pusat melatih dan atau sosialisasi pegiat permainan tradisonal
  • Sarana implementasi Tri Dharma Perguruan Tingga

Keberadaan Laboratorium DOTRA bentuk praktik baik melestarikan dan mengembangkan permainan tradisional yang sudah mendarah daging pada masyarakat Indonesia dan menjadi budaya.

Era digital yang tentu memiliki konsekuensi dan membentuk perilaku baru pada masyarakat utamanya anak-anak tentu kehadiran permainan tradisional dengan ragam manfaatnya penting sebagai alternatif.

Editor: Lukni
Topik: MainanPermainan Tradisional
AA Rouf

AA Rouf

Pegiat Literasi

POS LAINNYA

putra nabi muhammad
Kontemplasi

Putra-Putri

27 Maret 2023
Contoh Kultum Ramadhan dengan Tema Menghindari Godaan Ghibah saat Berpuasa
Risalah

Contoh Kultum Ramadhan dengan Tema Menghindari Godaan Ghibah saat Berpuasa

26 Maret 2023
Lapangan Banteng: Sejarah dan Markas Kementerian Sultan
Esai

Lapangan Banteng: Sejarah dan Markas Kementerian Sultan

26 Maret 2023
Muhammad Berumah Tangga
Kontemplasi

Resmi Berumah Tangga

26 Maret 2023
Sholawat Basyairul Khairat
Risalah

Bacaan Sholawat Basyairul Khairat Syekh Abdul Qodir al-Jailani, Download Pdf

26 Maret 2023
Contoh Kultum Ramadhan 2023 dengan Tema Keutamaan Berbagi di Bulan Ramadhan
Risalah

Contoh Kultum Ramadhan 2023 dengan Tema Keutamaan Berbagi di Bulan Ramadhan

25 Maret 2023
Lainnya
Selanjutnya
Sudah Sepatutnya, Perusahaan Sediakan Tempat Penitipan Anak

Sudah Sepatutnya, Perusahaan Sediakan Tempat Penitipan Anak

Relawan Anies DPW Kalsel Gelar Senam Bersama Sekaligus Sosialisasi Pemilu 2024

Relawan Anies DPW Kalsel Gelar Senam Bersama Sekaligus Sosialisasi Pemilu 2024

TRANSLATE

TERBARU

Sejarah Asal Usul Penggunaan Mukena dalam Sholat, Bolehkah Berwarna-Warni?
Sosial & Budaya

Sejarah Asal Usul Penggunaan Mukena dalam Sholat, Bolehkah Berwarna-Warni?

:: Thomi Rifai
27 Maret 2023

BARISAN.CO - Mukena merupakan salah satu busana yang sudah lama dipakai oleh kaum hawa, terutama para muslim wanita di Indonesia...

Selengkapnya
putra nabi muhammad

Putra-Putri

27 Maret 2023
Melemahnya Gerakan Sipil

Mengulik Melemahnya Gerakan Sipil dan “Student Movement”

27 Maret 2023
Kisah Umar bin Khattab Membantak Malaikat Munkar Nakir

Kisah Umar bin Khattab Membentak Malaikat Munkar Nakir di Alam Kubur

27 Maret 2023
Mengenal Asal Muasal Sarung, Kain Serbaguna yang Menjadi Identitas Bangsa

Mengenal Asal Muasal Sarung, Kain Serbaguna yang Menjadi Identitas Bangsa

26 Maret 2023
Lainnya

SOROTAN

Melemahnya Gerakan Sipil
Opini

Mengulik Melemahnya Gerakan Sipil dan “Student Movement”

:: Pril Huseno
27 Maret 2023

Melemahnya Gerakan Sipil

Selengkapnya
Puasa, Zakat dan Transformasi Sosial

Puasa, Zakat dan Transformasi Sosial

25 Maret 2023
pelarangan thrifting

Drama Pelarangan “Thrifting” Import

25 Maret 2023
Timnas Israel Bertanding di Indonesia, Jokowi Gagal Jadi ‘Little Sukarno’

Timnas Israel Bertanding di Indonesia, Jokowi Gagal Jadi ‘Little Sukarno’

24 Maret 2023
Larangan ASN Buka Puasa Bersama

Larangan ASN Buka Puasa Bersama Tidak Konsisten dengan Narasi Pemulihan Ekonomi

24 Maret 2023
Memangkas Reproduksi Kekerasan di Kampus Islam

Memangkas Reproduksi Kekerasan di Kampus Islam

22 Maret 2023
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Indeks Artikel

BARISAN.CO © 2020 hak cipta dilindungi undang-undang

Tak ada hasil
Lihat semua hasil
  • Terkini
  • Senggang
  • Fokus
  • Opini
  • Kolom
    • Esai
    • Analisis Awalil Rizky
    • Pojok Bahasa & Filsafat
    • Perspektif Adib Achmadi
    • Kisah Umi Ety
    • Mata Budaya
  • Risalah
  • Sastra
  • Khazanah
  • Sorotan Redaksi
  • Katanya VS Faktanya
  • Video

BARISAN.CO © 2020 hak cipta dilindungi undang-undang