Scroll untuk baca artikel
Gaya Hidup

Menjadi Perempuan Tangguh dan Apa Adanya ala Rapper Korea Selatan Jessi

Redaksi
×

Menjadi Perempuan Tangguh dan Apa Adanya ala Rapper Korea Selatan Jessi

Sebarkan artikel ini

“Saya memiliki kepribadian yang jujur. Saya menangis ketika ingin menangis, tertawa ketika ingin tertawa, dan marah ketika ingin marah,” tutur perempuan bertubuh curvy ini.

Bagi Jessi, tidak masalah menangis dan membuat kesalahan. Dengan begitu, orang akan belajar. Bukan hal besar jika harus jatuh, namun ingat untuk bangkit lagi. [rif]