Barangkali itu kata kuncinya, sawang sinawang, yang bisa menyelamatkan banyak orang dari gejala yang demikian. Ini adalah peribahasa yang hampir dikenal semua manusia Jawa.
Kalimat lengkapnya berbunyi: urip iku mung sawang sinawang, mula aja mung nyawang sing kesawang. “Hidup itu hanya tentang memandang dan dipandang, jadi jangan hanya memandang dari apa yang terlihat.” []