Scroll untuk baca artikel
Blog

Jakone ARTRI, Gebrakan Perbankan Ajak Warga Jakarta Peduli Sampah

Redaksi
×

Jakone ARTRI, Gebrakan Perbankan Ajak Warga Jakarta Peduli Sampah

Sebarkan artikel ini

Dalam proses pengelolaan sampah tersebut, PT Bank DKI bekerjasama dengan PT Mountrash dalam pengelolaan sampah yang terkumpul dari komunitas-komunitas Jakone ARTRI.

Dari barang yang tidak berguna hingga menjadi sampah, ternyata bisa menjadi nilai tepat guna dan menghasilkan pundi-pundi secara praktis. Maka gebrakan ini menjadi salah satu gerakan yang sangat tepat jika masyarakat DKI Jakarta bersama-sama menghidupkannya.

Apalagi PT Bank DKI Jakarta merupakan bank daerahnya warga Jakarta, yang menjadi penghasil sampah terbesar di Indonesia dan dilanda banjir hampir setiap tahunnya. []


Penulis: Beta Wijaya